Setelah menempuh jarak yang cukup panjang, bantuan korban gempa Sulbar yang disalurkan oleh Persatuan Wanita Islam (Perwis) Banggai tiba di lokasi, Rabu (27/1). Bantuan tersebut dikawal dan diserahkan secara langsung oleh Pengurus Perwis di tenda-tenda pengungsian.[Foto:Istimewa]